anaksenja.com – Feather adalah lagu bertema disko milik Sabrina Carpenter, yang mampu membuat para pendengarnya bersemangat dalam waktu singkat. Lagu ini pun menjadi viral di Tiktok dan bertahan cukup lama karena banyak user yang menggunakannya sebagai backsound di konten mereka.
Mungkin kamu sudah sangat penasaran tentang lagu Feather artinya apa? Tak perlu galau, karena pada kesempatan kali ini anaksenja.com akan menemanimu mencari tahu maksud lagu Feather dari Sabrina Carpenter. Tanpa berlama-lama lagi, mari kita mulai pembahasannya!
Arti Makna Lagu Feather dari Sabrina Carpenter
Lirik lagu Feather menceritakan tentang tentang seseorang yang merasa bebas setelah mengusaikan hubungan yang toxic dan tidak sehat.
Dalam lagu ini, Sabrina dengan penuh ekspresi menggambarkan perasaan lega dan bahagia setelah berhasil melepaskan diri dari mantan pacarnya tersebut, yang selalu membuatnya merasa tidak nyaman dan tidak dihargai.
Lagu ini juga mencerminkan rasa kecewa dan kemarahan yang ia rasakan terhadap mantan pacarnya yang seringkali bersikap ambigu, egois, dan kasar.
Melalui lagu ini, Sabrina Carpenter mengajak para pendengarnya untuk berani mengakhiri hubungan yang tidak membawa kebahagiaan, membebaskan diri dari beban masa lalu, dan menemukan kekuatan dalam diri sendiri.
Setelah mengetahui apa makna lagu Sabrina Carpenter - Feather, mungkin kamu juga ingin tau terjemahan lagu Feather secara rinci? Tenang saja, karena anak senja sudah menyediakan Sabrina Carpenter - Feather lirik dan terjemahannya. Tak lupa juga beserta musik dan vidio klipnya. Selamat menyimak!
Lirik Lagu Sabrina Carpenter - Feather dengan Terjemahan Bahasa Indonesia
[Outro]
You want me? I'm done
Kau menginginkanku? Aku sudah selesai
(I feel so much lighter like a feather with you off my mind)
(Aku merasa jauh lebih ringan seperti bulu saat kau tak ada di pikiranku)
You miss me? No duh
Kau merindukanku? Ya jelas
Where I'm at, I'm up where I'm at
Di mana aku berada, aku berada di tempatku
(Like a feather, like a feather, like a feather)
(Seperti bulu, seperti bulu, seperti bulu)
You want me? I'm done
Kau menginginkanku? Aku sudah selesai
(I feel so much lighter like a feather with you off my mind)
(Aku merasa jauh lebih ringan seperti bulu saat kau tak ada di pikiranku)
You miss me? No duh
Kau merindukanku? Ya jelas
Where I'm at, I'm up where I'm at
Di mana aku berada, aku berada di tempatku
(Like a feather, like a feather, like a feather, yeah)
(Seperti bulu, seperti bulu, seperti bulu, yeah)
Musik dan Vidio Klip Sabrina Carpenter - Feather (MV)
Informasi Lagu Feather
Artis | Sabrina Carpenter |
Dirilis | 17 Maret 2023 |
Album | emails i can’t send fwd: (2023) |
Genre | Pop, Remix |
Lisensi | Island Records |
Ditulis | Amy Allen, John Ryan & Sabrina Carpenter |
Penutup
Untuk link download lagu Sabrina Carpenter - Feather mp3, tidak perlu ya? Karena lagunya sudah bisa dinikmati secara gratis di mana-mana, seperti Youtube, Spotify, Resso, Joox, SoundCloud, Deezer, iTunes, Apple Music dan pemutar media online lainnya. Begitu juga untuk kunci gitar Feather chord, kamu bisa menemukannya dengan mudah di web sebelah.
Perlu diketahui bahwa lirik lagu Feather yang mimin sediakan sepenuhnya menjadi hak cipta atau hak milik dari penulis, artis, band dan label musik yang bersangkutan. Semua materi yang dipaparkan hanya bertujuan untuk informasi dan edukasi.
Mungkin kamu tidak setuju dengan apa yang sudah anaksenja.com jabarkan, karena mimin percaya pendapat serta pengetahuan setiap orang itu berbeda-beda. Maka dari itu, mimin persilakan kamu untuk megungkapkan pendapatmu di kolom komentar. Mungkin saja interpretasi lagu Feather darimu jauh lebih baik dan dapat bermanfaat bagi yang lainnya. Mari kita bahas bersama-sama hingga menemukan makna sebenarnya yang tersembunyi di balik lirik lagu Feather dari Sabrina Carpenter!